JELAJAH LITERASI

Category archive

Infografis

Mana Yang Lebih Baik: Buku atau Film?

in Infografis by

Ini debat klasik antara pecinta buku dan movie freak. Mana yang lebih menginspirasi, buku atau film adaptasinya? Rating berikut ini akan menjawabnya. Manakah film-film adaptasi yang melampaui buku-bukunya?

Keep Reading

7 Langkah Menjadi Pembaca yang Lebih Baik

in Infografis by

Otak kita saat ini kian sibuk. Itu artinya kita sulit fokus, apalagi mengingat kembali apa yang sudah kita baca. Tapi, tip membaca dari peneliti neurosains berikut ini akan membantu kita mendapatkan yang terbaik dari apa yang kita baca.

Keep Reading

Aktivitas Online Vs Buku

in Infografis by

Aktivitas online, entah itu berselancar di internet atau bermedia sosial sudah menjadi kebiasaan banyak orang Indonesia. Dengan membandingkan waktu yang dihabiskan untuk aktivitas tersebut dan kemungkinan jumlah kata yang bisa dibaca, kita ternyata bisa membaca sejumlah novel klasik dalam satu hari.

Keep Reading

Perilaku Literasi di Dunia: Di Manakah Posisi Indonesia?

in Infografis by

Pada 2016, Central Connecticut State University di New Britain, AS, menyusun peringkat The World’s Most Literate Nations. Literasi di sini dimaksud “perilaku literasi” (bukan kemampuan membaca), termasuk jumlah perpustakaan, terbitan, dan ketersediaan komputer. Lima pemuncak peringkat adalah bangsa-bangsa Nordik sementara Indonesia berada di urutan ke-60, hanya lebih baik daripada Bostwana.

Keep Reading
Go to Top