JELAJAH LITERASI

Tag archive

Media Sosial

“Black Mirror”: Antara Teknologi dan Obsesi Manusia

in Film by

Black Mirror ingin menjawab pertanyaan dasar ini: akankah manusia mampu mengendalikan teknologi yang dia pakai untuk mengejar obsesinya ataukah justru sebaliknya teknologi itu yang akan memerosokkannya ke dalam labirin abadi yang mengerikan?

Keep Reading

“The Social Dilemma”: ‘Neraka’ pada Layar

in Film by

Psikologi berperan di balik desain teknologi aplikasi media sosial. Ia mengeksploitasi psikologi manusia untuk memanipulasi manusia. Ia menggemakan kembali pemikiran Sartre: Hell is other people.

Keep Reading

Melawan Antusiasme: Epidemi Puja-Puji dalam Budaya Buku di Dunia Maya

in Bukupedia by

Oleh Jacob Silverman

Catatan redaksi: Jacob Silverman berpendapat internet dan media sosial menciptakan lingkungan literasi di mana penulis lebih dielu-elukan karena biografi pribadi atau pengikut online mereka daripada karya mereka, membuat kritik dan ulasan objektif sulit bertahan.

Keep Reading

“Saring sebelum Sharing”: Agar tak Dangkal dalam Beragama

in Wacana by

Media sosial menjadi lahan penyebaran pemahaman dangkal terhadap ajaran Islam. Dalam Saring sebelum Sharing, Nadirsyah Hosen mencoba menghadirkan narasi tanding: kedalaman yang disajikan secara simpel dan mudah dimengerti.

Keep Reading

Aktivitas Online Vs Buku

in Infografis by

Aktivitas online, entah itu berselancar di internet atau bermedia sosial sudah menjadi kebiasaan banyak orang Indonesia. Dengan membandingkan waktu yang dihabiskan untuk aktivitas tersebut dan kemungkinan jumlah kata yang bisa dibaca, kita ternyata bisa membaca sejumlah novel klasik dalam satu hari.

Keep Reading
Go to Top